Home > Tag Archives: Jalan Tol Kerupuk

Tag Archives: Jalan Tol Kerupuk

Kualitas Jalan Tol Dikritik Seperti Kerupuk, Ini Reaksi Menteri PUPR

Kualitas Jalan Tol Dikritik Seperti Kerupuk, Ini Reaksi Menteri PUPR

Purworejo – Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menanggapi ringan adanya kritikan yang dilontarkan akibat ambrolnya talut Tol Salatiga-Kartasura di Boyolali. Sejumlah pihak mengkritik pemerintah yang disebut membangun jalan Tol dengan kualitas seperti kerupuk. “Ya biarin saja, nggak apa-apa. Itu tol, itu bukan kerupuk,” kata Basuki Hadimuljono saat berkunjung ke Ponpes Nuril Anwar, Desa Maron, Kecamatan Loano, Purworejo, Jumat (28/12/2018). Terkait ambrolnya ...

Read More »