Jakarta – Bencana banjir memang menjadi hal yang sudah biasa di Jakarta. Banjir kali ini, merupakan banjir pertama yang dirasakan oleh Gubernur DKI Jakarta baru yakni Anies Baswedan. Yang menjadi pertanyaan adalah siapa yang patut disalahkan akbat banjir Jakarta tahun ini? Hingga saat ini, Pemprov DKI diketahui belum melanjutkan program normalisasi sungai. Padahal, program tersebut sebelumnya gencar dilakukan guna mengantisipasi ...
Read More »Tag Archives: DPRD
DPRD DKI Menilai Anies Tak Punya Langkah Pencegahan Banjir
Jakarta – Hasibullah Ilyas selaku Anggota DPRD DKI Jakarta kali ini mengungkapkan bahwa persoalan banjir di ibu kota bukan hanya tanggung jawab pemerintah provinsi. Dalam Prime Talk hari Selasa lalu, dirinya mengungkapkan bahwa “Zaman Fauzi Bowo banjir cepat surut karena ada banjir kanal barat dan timur, era Jokowi dan Ahok pembebasan lahan Ciliwung untuk normalisasi kali, tapi di tahun Gubernur ...
Read More »Sandiaga Mengaku Dekat Dengan DPRD Ditengah Isu Interpelasi
Jakarta – Hingga kini perseteruan antara Anies-Sandi dengan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta masih berlangsung. Hal ini terkait dengan pernyataan Ge,bong Warsono selaku Ketua Fraksi PDIP yang berniat menggunakan hak interpelasinya karena merasa tidak sejalan dengan kebijakan yang diambil Anies-Sandi. Menanggapi perihal ini, secara khusus Sandiaga mengungkapkan bahwa “Kalau kita komunikasi kan itu untuk komunikasi anytime. Saya terbuka ...
Read More »Terkait Pembukaan Pembatas Rumput di Monas, Sandiaga Bakal Temui DPRD
Jakarta – Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi geram dengan kebijakan pemerintahan Anies Rasyid Baswedan-Sandiaga Salahuddin yang mengeluarkan keputusan soal pembukaan pembatas rumput di Monumen Nasional (Monas). Menanggapi hal itu, Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Salahuddin Uno berencana menemui politikus Partai Demokrai Indonesia Perjuangan (PDIP) itu. Ia akan menjelaskan kalau keputusan itu hanya semata-mata untuk mensukseskan program Asian Games. ...
Read More »Inilah Alasan DPRD Imbau Pemprov DKI Tarik Raperda Reklamasi
Jakarta – DPRD DKI Jakarta meminta Pemprov DKI menarik dua rancangan peraturan daerah (raperda) terkait reklamasi, yakni Raperda tentang Rencana Tata Ruang Kawasan Strategis Pantai Utara Jakarta dan Raperda tentang Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil (RZWP3K), dari pembahasan bersama DPRD DKI. Wakil Ketua Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD DKI Jakarta Merry Hotma menjelaskan, DPRD DKI meminta penarikan ...
Read More »Anggaran Kunker DPRD DKI Dipotong, Politisi Gerindra Mengeluh Uang Makan Rp 500 Ribu Kurang
Jakarta – Kenaikan anggaran untuk kunjungan kerja anggota DPRD DKI Jakarta kali ini mencapai 107,7 miliar. Hal inilah yang memunculkan kritik keras pada pos anggaran yang disusun Pemprov DKI Jakarta di RAPBD 2018. Saat ditemui di Gedung DPRD DKI Jakarta, M Taufik hanya mengatakan “Dikurang Rp 43 miliar lebih dari anggaran perjalanan Dinas kunjungan kerja dari Rp 107 miliar dikurangi ...
Read More »DPRD Imbau Tidak Anggarkan Pembuatan RO di Pulau Payung
Jakarta – Komisi D DPRD DKI Jakarta membahas program pembuatan reverse osmosis (RO) di 8 pulau Kepulauan Seribu bersama Dinas Sumber Daya Air. Anggota Komisi D Bestari Barus meminta Dinas SDA untuk tidak menganggarkan program pembuata RO di Pulau Payung. “Pulau payung jangan dianggarkan! Itu pulau pariwisata, sama saja mengembangkan vila-vila di sana. Mobil saja bisa naik di atasnya,” kata ...
Read More »Ketua DPRD DKI Heran Biaya Renovasi Kolam 8×4 Meter Butuh Rp 620 Juta
Jakarta – Prasetyo Edi Marsudi selaku Ketua DPRD DKI Jakarta akhirnya angkat suara lantaran terdapat beberapa titik yang ia nilai tidak tepat dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) 2018 yang saat ini sedang dalam tahap pembahasan komisi dan fraksi dewan. Yang dia bahas pertama ialah mengenai pembelian lahan untuk program pengendalian banjir sebesar Rp798,1 miliar. Saat ditemui di ...
Read More »DPRD Bakal Minta Anies-Sandi Memperjelas Setiap Program
Jakarta – Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno diminta untuk memperjelas setiap program yang akan mereka kerjakan. Menurut Wakil Ketua Komisi A DPRD DKI Jakarta William Yani, semua itu penting demi kesuksesan program itu sendiri. Dia mencontohkan program OK OTRIP yang memberikan layanan satu harga untuk bisa menaiki kendaraan umum apapun. “Itu teknis programnya ...
Read More »Ketua DPRD DKI Ingatkan Anies-Sandi Soal APBD
Jakarta – Prasetio Edi Marsudi selaku Ketua DPRD DKI memiliki penilaian bahwa pengawasan APBD DKI Jakarta tahun 2018 tidak mudah. Saat mengisi acara coffe morning hari Senin lalu, dirinya berkata dihadapan Anies-Sandi bahwa “Pak Anies terus terang, Untuk (mengawasi) DKI Jakarta dengan anggaran Rp74 trilyun enggak gampang. Banyak tikus-tikus got di DPRD dan eksekutif,” Selain itu, dirinya mengatakan bahwa ada ...
Read More »