Jakarta – Kombes Halim Pagarra selaku Dirlantas Polda Metro Jaya mengatakan bahwa dirinya lebih setuju Ahok ketimbang Gubernur DKI Jakarta terkait kebijakan larangan motor melintasi di Jalan Sudirman. dirinya memiliki penilaian bahwa aturan pembatasan sepeda motor yang melintas di jalan Thamrin Jakarta Pusat sudah sangat efektif. Hal tersebut sudah sesuai dengan hasil kajian Dinas Perhubungan DKI Jakarta dan kepolisian. Saat ...
Read More »Tag Archives: Dirlantas
Bakal Didatangi Dirlantas Polda Metron, Anies : “Biar Anak-anak Yang Ngatur”
Jakarta – Gubernur baru DKI Jakarta Anies Baswedan kali ini kembali menjadi bahan pembicaraan lantaran penggunaan lampu strobo di mobil pribadinya. Hal ini tak lain lantaran Polda Metro Jaya sudah memberikan perhatian karena Gubernur yang baru menjabat aktif selama 5 hari ini diketahui memasang lampu isyarat dengan warna tersebut yang seharusnya hanya boleh digunakan instansi tertentu. Mengenai akan datangnya dirlantas ...
Read More »Lakukan Pertemuan, Dirlantas-Djarot Bahas Masalah Supeltas
Jakarta – Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Halim Pagarra mengatakan, dirinya akan menemui Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat di Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat, hari ini, Rabu (30/8/2017) untuk membicarakan Sukarelawan Pengatur Lalu Lintas (Supeltas). Halim menuturkan, dirinya bakal memaparkan ke mantan Wali Kota Blitar itu perihal kegunaan Supeltas dalam mengatasi kemacetan di Ibu Kota. Ia berharap pemaparan ...
Read More »