London – Keinginan Chelsea untuk mendapatkan jasa Danny Drinkwater menemui kendala. Mereka disebut masih belum bisa meyakinkan Leicester City untuk menurunkan harga jual sang pemain. Jelang ditutupnya bursa transfer, Chelsea dikabarkan ingin menambah kekuatan mereka di pos lini tengah. Mereka dikabarkan ingin mencomot gelandang Leicester City, Danny Drinkwater untuk menggantikan posisi Nemanja Matic. Beberapa media di Inggris mengabarkan kedua pihak ...
Read More »