Jakarta – Rais Syuriyah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH. Ahmad Ishomuddin, mengatakan bahwa organisasi terlarang Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) telah dengan sengaja mengutip ayat Al-Qur’an yang menyebutkan perkara khalifah. HTI juga telah mengutip penjelasan para mufassir terkait hukum nashb al-imam (pengangkatan pemimpin). Hal itu diungkapkan Kiai Ishom dalam lanjutan sidang gugatan pembubaran HTI, di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) ...
Read More »Tag Archives: ahmad ishomuddin
Ahmad Ishomuddin Belum Mendapat Surat Pemberhentian Dari MUI
Jakarta – KH Ahmad Ishomuddin yang merupakan ulama sekaligus akademisi dari IAIN Raden Intan Lampung ternyata belum dipecat oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI). Sebelumnya, ia dikabarkan sudah dicopot dari posisinya karena menjadi ahli pada persidangan perkara penodaan agama dengan terdakwa Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). “Sampai hari kesimpulanya saya belum mendapatkan surat yang resmi dari MUI bahwa saya diturunkan atau benar-benar ...
Read More »Ketidakaktifan Ahmad Ishomuddin sebagai Wakil Ketua Jadi Salah Satu Penyebab Pemecatan
Jakarta – Wakil Ketua Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) Ahmad Ishomuddin resmi diberhentikan. Majelis Ulama Indonesia (MUI) pun telah menegaskan hal tersebut. Keputusan itu pun diambil saat rapat pimpinan MUI. “Berkaitan dengan berita tentang pemberhentian saudara Ishomuddin dari kepengurusan MUI dengan ini kami sampaikan behwa berita tersebut benar,” kata Wakil Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Zainut Tauhid pada Minggu ...
Read More »Tokoh Muda NU Sesalkan Sikap MUI Pecat Saksi Yang Meringankan Ahok
Jakarta – Sikap dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) terkaut pemberhentian Wakil Ketua Komisi Fatwa MUI Ahmad Ishomuddin dari kepengurusan MUI dianggap otoriter. Pasalnya, MUI belum meminta klarifikasi langsung tentang pandangan Ishomuddin. Seperti yang diberitakan sebelumnya, Ishomuddin menjadi saksi meringankan dalam sidang penistaan agama dengan terdakwa Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok. Ishomuddin berpandangan Gubernur nonaktif DKI Jakarta itu tak bermaksud menodai ...
Read More »Tak Hanya Dipecat MUI, Ulama Pembela Ahok Juga Didemo di Kampung Halamannya
Jakarta – Salah seorang kiyai NU bernama Ahmad Ishomuddin turut menjadi saksi meringankan Ahok dalam sidang penistaan agama. Pasca menjadi saksi, kiyai NU tersebut tak lama kemudian dipecat dari kepengurusan Majelis Ulama Indonesia (MUI). Dalam persidangan kasus dugaan penodaan agama dengan terdakwa Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, Ishomuddin yang menjadi ahli meringankan. Ishomuddin sebelumnya duduk di Komisi Fatwa MUI. Wakil ...
Read More »