Jakarta – Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno mengatakan, bahwa Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo sudah populer di kalangan masyarakat Indonesia. Bahkan, popularitas yang dimiliki Prabowo hampir 90 persen. “Pak Prabowo sudah sangat populer di masyarakat. Pak Prabowo angka (popularitasnya)-nya sudah mendekati 90 persen,” kata Sandiaga di Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Minggu (8/4/2018). Meski popularitas Prabowo dinilai sudah cukup ...
Read More »
Home > Tag Archives: 90 Persen
Tag Archives: 90 Persen
GNPF-MUI Tegaskan Proses Persiapan Aksi Damai Mencapai 90 Persen
Jakarta – Aksi damai bela Islam jilid III bakal diselenggarakan pada 2 Desember di lapangan Monumen Nasional (Monas). Gerakan Nasional Pengawal Fatwa Majelis Ulama Indonesia (GNPF-MUI) menyatakan siap melangsungkan aksi tersebut. Berdasar informasi, kesiapan aksi telah mencapai 90 persen. “Kesiapan di lapangan alhamdulillah sudah tahap kesiapan lebih dari 90 persen, seperti penataan shaf salat panggung, sound, tempat wudu,” kata Bendahara ...
Read More »