Mungkin kalian pasti sudah mengenal buah ini yaitu buah mahoni. Buah ini memiliki banyak sekali khasiat yang baik untuk kesehatan. Tak hanya buahnya biji dari buah mahoni juga memiliki banyak sekali khasiat yang baik untuk kesehatan tubuh. Kalian pasti sudah tahu kalau pohon mahoni terkenal dengan kayunya yang sangat banyak manfaat untuk kegiatan kita sehari hari dan juga sangat banyak digunakan untuk menjadi bahan dasar dari furniture. Karena memiliki banyak kandungan nutrisi yang sangat bagus untuk kesehatan, buah maupun biji dari buah mahoni sudah banyak digunakan untuk menjadi obat dari pengobatan tradisional maupun menjadi obat tradisional pada zaman dulu. Buah mahoni ini mempunyai nama latin ataupun nama ilmiah swietenia macrophylla k. Buah ini memiliki banyak sekali kandungan nutrisi yang sangat baik untuk kesehatan tubuh. Karena memiliki banyak sekali kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh, maka dari itu buah ini menjadi memiliki banyak sekali kandungan khasiat yang baik untuk kesehatan tubuh. Dari beberapa penelitian buah ini dapat membantu untuk mengurangi resiko seseorang terkena penyakit kronis. Khasiat yang terdapat pada biji maupun buah mahoni berasal dari kandungan nutrisi maupun senyawa yang terdapat didalamnya. Yaitu kandungan bioaktif yang terdapat pada buah mahoni yang memiliki sifat hipolipidemik, antimalaria, antidiabetic, antioksidan, antiradang, antinyeri, antikanker, antidiare, anti jamur, antihipertensi, dan juga antivirus.
Dibawah ini merupakan manfaat dari buah maupun biji mahoni yang baik untuk kesehatan tubuh seseorang. Diantaranya adalah sebagai berikut:
1.Dapat membantu untuk menurunkan kadar lemak yang terdapat dalam tubuh kita
Salah satu khasiat yang terdapat pada biji buah mahoni yang tidak dapat kita sepelekan adalah khasiatnya yang dapat membantu untuk menurunkan kadar lemak yang terdapat pada tubuh kita.
2.Dapat membantu untuk mengobati penyakit malaria
Khasiat yang paling terkenal dari biji buah mahoni adalah khasiatnya yang dapat membantu untuk mengobati penyakit malaria.
3.Dapat membantu untuk membunuh sel sel kanker dalam tubuh kita
Beberapa penelitian mengemukakan bahwa kandungan ekstrak dari biji buah mahoni ini dapat membantu untuk membunuh sel sel kanker yang ada dalam tubuh kita.
Masih banyak lagi khasiat yang ada dalam biji buah mahoni yang baik untuk kesehatan tubuh seseorang. Contoh contoh lainnya adalah dapat membantu untuk mengobati penyakit diabetes dan masih banyak lagi lainnya.