Home > Travel & Kuliner > Wisata (page 13)

Wisata

Kylie Travers Akui Keindahan Alam Indonesia

Kylie Travers Akui Keindahan Alam Indonesia

Sydney – Blogger dunia asal Australia, Kylie Travers, akhirnya berkomentar pada Minggu (1/5/2016). Saat Wonderful Indonesia Festival and Travel Fair, netizen asal Negeri Kanguru itu pun menceritakan pengalaman eksotisnya saat mengelilingi Indonesia. Travers muda tersebut bercerita di depan 10 ribu warga Sydney. Dia pun menegasakan bahwa destinasi liburan yang paling favoritnya adalah Indonesia. Sebab, Alamnya indah. Baik di atas gunung ...

Read More »

Inilah Pariwisata Indonesia yang Kondang di Malaysia

Inilah Pariwisata Indonesia yang Kondang di Malaysia

Kinabalu – Indonesia memang kaya dengan destinasi wisata. Mulai Sabang hingga Merauke. Aayangnya, beberapa wisatawan asing hanya mengetahui Bali sebagai satu-satunya destinasi di Indonesia. Dia acara Air Asia Travel Fair di Kinabalu, Malaysia, Kementrian Pariwisata Indonesia memamerkan 10 destinasi indah. Seluruhnya bakal menyaingi Bali sebagai tujuan wisata. ”Selain Bali, ada 10 tempat destinasi yang kita usung pada para wisatawan mancanegara, ...

Read More »

Inilah Pantai yang Menjadi Favorit Wisatawan Asing di Bali

Inilah Pantai yang Menjadi Favorit Wisatawan Asing di Bali

Jakarta – Bali memang memiliki banyak pantai. Beberapa pantai di sana pun disukai turis asing. Memang, pantai tersebut memiliki pemandangan indah dan menakjubkan. Sebagaimana diberitakan CNN pada Jumat (22/4/2016), banyak berbagaia kegiatan yang dapat memikat wisatawan asing selama berlibur disana. Berikut ini pantai favorit turis asing di Bali. Pantai Green Bowl Diperlukan usaha yang sangat mantap bila ingin mencapai pantai ...

Read More »

Inilah Beberapa Pantai Menawan di Bali

Inilah Beberapa Pantai Menawan di Bali

Denpasar – Selain Kuta, ada berbagai pantai cantik di Pulau Dewata. Tempat-tempat tersebut pun wajib dikunjungi. Pesonanya pun tidak kalah menggagumkan. Sebagaimana diberitakan CNN pada Rabu (20/4/2016), pantai dapat menghipnotis para wisatawan yang berkunjung ke sana. Nah, apa saja pantai-pantai tersebut? Berikut ini adalah beberapa diantaranya. Pantai Nyang Nyang Nyang Nyang merupakan pantai yang cocok sekali yang membutuhkan ketenangan. Lokasi ...

Read More »

Objek Wisata Air Panas Kerinci Tidak Terurus

Objek Wisata Air Panas Kerinci Tidak Terurus

Kerinci – Objek Air Panas Semurup mengalami kekeringan. Kejadian tersebut pun sudah terjadi sejak dua bulan lalu. Salah seorang warga menjelaskaan, sumber air panas atau Gao Luluk tersebut mengering sejak dua bulan lalu. Sebab, airnya dialirkan ke parit. ”Air sudah surut, tinggal mata airnya saja yang dibiarkan,” ujarnya pada Selasa (19/4/2016). Menurut dia, Gao Luluk awalnya adalah persawahan yang tidak ...

Read More »

Sabar Gorky: Gede Pangrango, Lawu, dan Semeru Terkenal Kotor

Sabar Gorky: Gede Pangrango, Lawu, dan Semeru Terkenal Kotor

Jakarta – Indonesia dikenal memiliki banyak gunung. Para pendaki pun sering menyasar destinasi tersebut. Karena itu, beberapa gunung di Tanah Air pun menyandang predikat paling kotor. Ya, itu terjadi karena ulah oknum tidak beranggung jawab. Hal tersebut diungkapkan pendaki tunadaksa Sabar Gorky. ”Tiga gunung terkenal kotor. Yakni, Gunung Gede Pangrango, Lawu, dan Semeru,” katanya di HighEnd Building, Jakarta Pusat, Rabu ...

Read More »

Populasi Terbesar Komodo Ada di 5 Pulau Ini

Popularitas Terbesar Komodo Ada di 5 Pulau Ini

Lombok – Komodo adalah satwa liar. Binatang tersebut pun menjadi magnet kuat di Indonesia. Mereka dapat memancing turis datang. komodo tersebar di lima pulau di Nusa Tenggara Timur. Selain di Pulau Komodo, hewan zaman purba tersebut tinggal di gugusan-gugusan pulau kecil di sekitarnya. ”Komodo juga berada di Pulau Rincah, Pulau Motang, Pulau Kode, dan Gili Motang. Pulua-pulau lain juga ada, ...

Read More »

Pantai Pink di Pulau Komodo Bikin Turis Lokal dan Mancanegara Penasaran

Pantai Pink di Pulau Komodo Bikin Turis Lokal dan Mancanegara Penasaran

Flores – Indonesia memang kaya dengan pantai. Ada yang bernama Pantai Pink. Letaknya pun berada di Pulau Komodo. Selain kaya komodo, pantai tersebut bakal membikin para pengunjung kagum. Selain termasuk ke dalam biaya ke Pulau Komodo, Anda pun bisa menikmati keindahan biota bawah laut. Pantai Pink adalah satu di antara tujuh pantai di dunia dengan pasir pink atau merah muda. ...

Read More »

Inilah Penyebab Banyak Turis yang Berkunjung ke Pemalang

Inilah Penyebab Banyak Turis yang Berkunjung ke Pemalang

Pemalang – Salah satu daerah di Jawa Tengah itu lambat laun dikenal turis lokal dan mancanegara. Mereka memilih berlibur ke sana. Namun, Anda tahu pariwisata apa yang bikin turis mancanegara ingin ke sana? Menurut Bupati Pemalang Junaedi, para turis itu ingin mencoba wisata spiritual. ”Banyak turis ke Pemalang karena ingin berwisata spiritual,” jelasnya pada Minggu (10/4/2016). Dia menjelaskan, kehadiran turis ...

Read More »

Wow, Museum Patung di Dasar Samudera Atlantik Telah Dibuka

Wow, Museum Patung di Dasar Samudera Atlantik Telah Dibuka

Costa Teguise – Anda tentu heran. Ada sebuah museum patung yang baru dibuka. Namun, letaknya di dasar Samudera Atlantik di pantai Lanzarote, Costa Teguise, Spanyol. Museum tersebut bernama Museo Atlantico. Jika ingin berkunjung, Anda harus menyelam lebih dulu. Di sana, Anda dapat melihat patung-patung karya seniman asal Inggris, Jason deCaires Taylor. Patung tersebut terbuat dari beton. Beratnya pun mencapai 10 ...

Read More »