Jakarta – Ada pemandangan berbeda dari insiden penyerangan Mapolda Riau dimana terdapat gambar viral tentang salah satu tersangka yang membawa sebuah surat.
Seperti yang telah diketahui, pagi tadi Mapolda Riau diserang sejumlah orang tak dikenal yang diduga teroris.
Menyedihkanya, seorang anggota polisi tewas tertabrak mobil, dua polisi lainnya terluka akibat senjata tajam dalam insiden tersebut.
Selajutnya empat terduga teroris tewas ditembak, sedangkan satu lainnya berhasil ditangkap setelah melarikan diri.
Dari foto yang beredar tersebut, terdapat secarik kertas di atas tubuh jenazah terduga teroris berambut panjang itu.
Isi surat tersebut seperi ini :
Amma Badu
Wahai orang-orang yang beriman mengapa apabila dikatakan kepada kamu berangkatlah untuk berperang dijalan Allah kamu merasa berat dan ingin tinggal di tempatmu entah kamu menyenangi kehidupan di dunia daripada kehidupan di akhirat padahal kenikmatan hidup di dunia ini (dibandingkan dengan) kehidupan di akhirat hanyalah sedikit.
Jika kamu tidak berangkat untuk berperang niscaya Allah akan menghukum kamu dengan azab yang pedih dan menggantikan kamu dengan kaum yang lain dan kamu tidak akan merugikannya sedikitpun dan Allah maha kuasa atas segala sesuatu (At Taubah 38 39)
Dan untuk kamu para tougut dan anshornya “wahai orang-orang kafir mamu pasti akan dikalahkan dan digiring kedalam neraka jahanam dan itulah seburuk-buruk tempat tinggal” (surat An Naam ayat 12)
Sungguh kami akan terus memerangi kalian walaupun salah satu dari kami akan terbunuh, itu adalah hal kecil bagi kami demi tegaknya ajaran Allah di muka bumi ini. Karena kami tidak ridho diatur oleh aturan kafir yang kalian ada-adakan dan sungguh kami akan terus berperang hingga diri ini semata-mata hanya untuk Allah dan hanya Allah saja yang ada di ibadahku. Walhamdulillahirabilalamin.
(Ikhsan Djuhandar – www.harianindo.com)