Jakarta – Nama penyanyi kakak adik Yuni Shara dan Krisdayanti (KD) sudah menjadi ikon dunia tarik suara di Tanah Air. Instagram fanbase Yuni Shara, @lys_loveyunishara36, baru-baru ini bahkan mengunggah foto Yuni da KD nyanyi bareng di sebuah acara.
Ngamen bareng, diva” kesayangan @yunishara36 @krisdayantilemos,” tulis akun tersebut.
Dalam foto tersebut keduanya tampil cantik. Yuni Shara mengenakan baju berwarna putih abu-abu, sedangkan KD memilih baju berwarna merah.
Namun demikian, netizen dibuat gagal fokus melihat baju yang dikenakan KD yang memang sedikit tembus pandang sehingga dengan jelas memperlihatkan belahan pahanya.
Beberapa netizen justru mengomentari baju yang dipakai KD yang mereka nilai sedikit vulgar.
“Salfok ama dress KD ckckck.”
“Itu nya kelihatan.”
“Bajunya ngawur.”
“Astaqfirullah…bajunya…”
“Bajumu mbaakkkkk….ampuuuunnnnn…..ckckck.”
“Astaghfirullah, baju mbk KD. Itu nyata ya belahan pahanya ampe keliatan jelas banget bgt.”
“Ampe segitunya mbk cari uang.”
(samsul arifin – www.harianindo.com)