Munich – Bundesliga Jerman sudah menjalani pekan ke 30 nya dan itu berarti hanya akan tersisa empat laga aja di musim ini dimana Bayern Munchen masih sangat perkasa dengan unggul 7 poin atas Dortmund. Pada akhir pekan kemarin tim asuhan Pep Guardiola itu berhasil menang telak 3-0 atas Schalke 04 sekaligus menegaskan keperkasaan mereka.
Selain itu, perebutan zona Eropa pun juga masih memanas karena di luar dugaan tiga tim yang sedang berebut mengalami kekalahan semua, yakni Hertha berlin, Mainz, dan Borussia Moencengladbach. Oleh karnea itu, keempat tim ini dipastikan akan berjuang mati-matian di sisa empat laga nantinya.
Seperti yang dilansir livescore, Senin (18/4/2016), berikut ini adalah hasil Bundesliga Jerman selengkapnya di pekan ke 33:
2016, April 16
FT Hannover 96 2 – 0 Borussia Moenchengladbach
FT Augsburg 1 – 0 VfB Stuttgart
FT Bayer Leverkusen 3 – 0 Eintracht Frankfurt
FT Darmstadt 2 – 0 Ingolstadt
FT Hoffenheim 2 – 1 Hertha Berlin
FT Werder Bremen 3 – 2 Wolfsburg
FT Bayern Munich 3 – 0 Schalke 04
2016, April 17
FT Borussia Dortmund 3 – 0 Hamburger SV
FT Mainz 05 2 – 3 FC Cologne
(Rini Masriyah – www.Harianindo.com)