Hasil Drawing Fase Grup World Cup 2014 BrazilBahia – Tadi malam telah dilakukan pembagian grup Piala Dunia 2014 yang daiadalan di Costa do Sauipe Resort, Bahia, Brazil. Seperti dilanisir dari The Los Angeles Times (Jumat, 6/12/2013), laga pembuka akan diadakan pada 12 Juni di kota Sao Paulo dimana sang tuan rumah, Brasil, akan menjamu Kroasia. Keduanya berada di Grup A bersama Meksiko dan Kamerun.

Berikut adalah hasil drawingnya:

GRUP A

Brasil
Kroasia
Meksiko
Kamerun

GRUP B

Spanyol
Belanda
Cili
Australia

GRUP C

Kolombia
Yunani
Pantai Gading
Jepang

GRUP D

Uruguay
Kosta Rika
Inggris
Italia

GRUP E

Swiss
Ekuador
Prancis
Honduras

GRUP F

Argentina
Bosnia
Iran
Nigeria

GRUP G

Jerman
Portugal
Ghana
Amerika Serikat

GRUP H

Belgia
Aljazair
Rusia
Korea Selatan

(Choirul Anam – www.harianindo.com)