Jakarta – Hari ini, tepat tanggal 1 Juni, dua tahun yang lalu, Presiden Joko Widodo menetapkan sebagai Hari Lahir Pancasila, sekaligus sebagai hari libur nasional. Ketika itu Jokowi menilai Pancasila sebagai hal yang tertinggi di Indonesia, sehingga sudah sepatutnya bila hari lahirnya Pancasila pada 1 Juni juga menjadi hari libur nasional. “Ini adalah posisi tertinggi di dalam sebuah negara. Sehingga ...
Read More »Tag Archives: Hari Lahir Pancasila
Peringati Hari Lahir Pancasila, Felix Siauw Sindir Mereka Yang Mengaku Paling Pancasila dan Gaji Ratusan Juta
Jakarta – Memperingati Hari Lahir Pancasila yang jatuh pada tanggal 1 Juni, Ustad Felix Siauw mengaku dirinya lahir dan dibesarkan dari latar belakang keluarga yang berbeda-beda. Perbedaan itu dapat dilihat dari istrinya yang berasal dari suku Jawa, serta orang tua dan neneknya yang memiliki perbedaan keyakinan. Dalam postingannya melalui akun Instagram, @felixsiauw, Ustad Felix juga menyindir soal mereka yang mengaku ...
Read More »Hari Lahir Pancasila, Presiden Jokowi Undang Afi ke Jakarta
Jakarta – Presiden Joko Widodo sepertinya juga tertarik dengan sosok Afi Nihaya Faradisa yang belakangan ini menjadi ‘selebritis’ setelah tulisannya di akun Facebook menjadi viral. Dalam memperingati Hari Lahir Pancasila pada 1 Juni 2017 besok, Jokowi mengundang Afi untuk ikut menghadiri upacara di Gedung Pancasila, Kementerian Luar Negeri, Jakarta. “Istana mengundang Afi untuk hadir di Peringatan Hari Lahir Pancasila,” kata ...
Read More »