Jakarta – Hanafi Rais selaku Waketum PAN menilai bahwa karena kondisi ekonomi Indonesia yang tak kunjung membaik maka muncul populisme Islam. Saat ditemui di kawasan Setiabudi, dirinya mengungkapkan bahwa “Tentu ada alasan kenapa muncul sentimen populisme Islam. Saya meyakini ada hal yang menyebabkan itu yakni masyarakat kelas bawah memiliki kegelisahan terkait kondisi sosial ekonominya,” “Itu selalu masalah yang masyarakat hadapi ...
Read More »Tag Archives: Hanafi Rais
Putra Amien Rais Angkat Bicara Terkait Penyanderaan Warga Papua
Jakarta – Ahmad Hanafi Rais selaku Wakil Ketua Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) akhirnya angkat suara dengan mengatakan bahwa aksi kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Papua yang menyandera 1.300 warga tak bisa dibiarkan. Saat diwawancarai JPNN.com, dirinya berkata bahwa “Penyanderaan massal oleh kelompok bersenjata ini harus segera diakhiri oleh aparat,” Selain memaparkan penilaiannya, putra dari mantan Ketua MPR Amien ...
Read More »Hanafi Rais Nilai Pemerintah Turki Salah Paham
Jakarta – Beberapa waktu lalu, dua orang mahasiswi Indonesia diciduk otoritas Turki. Sebab, keduanya menumpang di rumah yang terduga berafiliasi dengan Fethullah Gulen. Dia adalah salah satu orang yang bertanggung jawab dalam percobaan kudeta terhadap Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan. Sebagaimana diketahui, beberapa waktu lalu, Turki dilanda pembeontakan. Wakil Ketua Komisi I DPR, Hanafi Rais menganggap bahwa Pemerintah Turki salah ...
Read More »