Banjarnegara – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menginformasikan potensi gempa susulan, meskipun dengan intensitas dan magnitude yang kecil. “Sementara ini, potensi gempa susulan ada namun intensitas dan magnitude kecil, masyarakat tidak perlu khawatir,” kata Kepala Stasiun Geofisika Banjarnegara (BMKG Banjarnegara), Setyoajie Prayoedhie, di Banjarnegara, Sabtu. Masyarakat, kata dia, diimbau untuk tetap tenang dan mengikuti arahan dari pihak BPBD setempat. ...
Read More »Tag Archives: Gempa Susulan
Gempa Susulan di Pidie Jaya Hari Ini Sempat Membuat Warga Panik
Jakarta – Pasca gempa berkekuatan 6,5 SR yang melanda Aceh baru-baru ini, ternyata gempa susulan masih terjadi pada pukul 11.30 WIB, Jumat, (9/12/2016). Di saat gempa susulan tersebut terjadi, para warga terlihat sangat panik. Merasakan hal tersebut, sontak saja mereka langsung berhamburan ke jalan. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengatakan bahwa gempa susulan tidak akan berlangsung lama terjadi di ...
Read More »Berita Terkini : BMKG Catat Ada 36 Gempa Susulan di Aceh
Jakarta – Aceh belum lama ini digetarkan gempa berkekuatan 6,5 skala Ritcher (SR). Bencana alam tersebut melanda Kabupaten Pidie Jaya, Pidie, Bireun, dan sekitarnya. Hingga kini, kawasan tersebut merasakan terjadinya gempa. Berdasar laporan BMKG, ada 36 kali gempa susulan. Seluruhnya terjadi sejak 7 Desember 2016. “Sampai saat ini 36 gempa sususlan dengan intensitas magnitude semakin mengecil,” kata Kepala Pusat Data ...
Read More »BMKG Informasikan Terjadi 12 Gempa Susulan
Pidie Jaya – Aceh kembali dilanda gempa. Berdasar informasi, gempa tersebut berkekuatan 6,4 skala Ritcher (SR) pada Rabu pagi (7/12/2016). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Pusat pun kemudian memberitahukan adanya 12 kali gempa bumi susulan. Informasi dari Humas BMKG, Taufan Maulana menyebut, hingga pukul 08.15 WIB telah terjadi 12 kali gempa susulan dengan kekuatan yang terus mengecil. Terakhir tercatat ...
Read More »