Jakarta – Terdakwa kasus korupsi KTP-elektronik Andi Agustinus alias Andi Narogong dituntut agar dipenjara selama 8 tahun dan membayar denda sebanyak Rp 1 miliar subsider 6 bulan kurungan. “Menuntut supaya majelis hakim yang mengadili dan memeriksa perkara ini, menyatakan terdakwa Andi Agustinus alias Andi Narogong terbukti bersalah melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama,” ujar salah satu jaksa pada KPK yang ...
Read More »Tag Archives: Andi Narogong
KPK Kabulkan Permintaan Justice Collaborator Andi Narogong
Jakarta – Sikap kooperatif tersangka kasus korupsi e-KTP, Andi Agustinus alias Andi Narogong, menjadi pertimbangan bagi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk menerima permintaan justice collaborator (JC) yang dilakukan Andi Narogong. “Ya artinya, salah satu syarat dikabulkannya seseorang menjadi JC ketika informasinya dapat membuka keterlibatan pihak lain yang perannya diduga lebih besar. Kita tahu salah satu bagian dari keterangan Andi Agustinus ...
Read More »Pembacaan Tuntutan Terhadap Andi Narogong Dilakukan Hari Ini
Jakarta – Jaksa KPK akan membacakan tuntutan terhadap tersangka kasus dugaan korupsi e-KTP, Andi Agustinus alias Andi Narogong pada hari ini, Kamis (7/12/2017). Sidang rencananya akan digelar pada pukul 13.00 WIB. “Iya besok (hari ini sidang tuntutan Andi),” kata kuasa hukum Andi Narogong, Samsul Huda, Rabu (6/12/2017) malam. Dengan sikap kooperatif yang ditunjukkan Andi Narogong selama mengikuti persidangan, Samsul berharap ...
Read More »Andi Narogong Berikan Keterangan di Pengadilan Tipikor Jakarta
Jakarta – Andi Agustinus alias Andi Narogong memberikan keterangan sebagai terdakwa di Pengadilan Tipikor Jakarta, Kamis (30/11/2017). Dalam persidangan, Andi buka-bukaan soal skandal korupsi pengadaan Kartu Tanda Penduduk berbasis elektronik (e-KTP). Andi mengakui bahwa korupsi proyek pengadaan e-KTP telah diatur sejak awal. Andi mengatakan, mekanisme pengadaaan dan penentuan pelaksana proyek telah direncanakan sejak sebelum proses lelang. Menurut Andi, Direktur Jenderal ...
Read More »Setnov Dapat Hadiah dari Andi Narogong
Jakarta – Andi Agustinus alias Andi Narogong mengaku pernah memberikan jam tangan Richard Mille seharga Rp 1,3 miliar kepada Setya Novanto. Jam tangan tersebut merupakan hadiah ulang tahun Novanto. Selain itu, Andi mengakui bahwa hadiah arloji mewah tersebut sekaligus ucapan terima kasih atas bantuan Setya Novanto yang telah meloloskan anggaran proyek pengadaan e-KTP di DPR RI. Hal itu dikatakan Andi ...
Read More »Gamawan Fauzi : Saya Tidak Pernah Bertemu Andi Narogong
Jakarta – Mantan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi mengklaim tak mengenal terdakwa kasus korupsi pengadaan e-KTP, Andi Agustinus alias Andi Narogong. Hal tersebut disampaikan Gamawan saat menjadi saksi dalam sidang lanjutan e-KTP di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Jakarta Pusat, Senin (9/10/2017). “Apakah kenal Andi (Narogong)?,” tanya hakim. “Saya tidak pernah ketemu, Baru kali ini,” jawab Gamawan. Dalam sidang, ...
Read More »Istri Andi Narogong Ternyata Pegang Sejumlah Perusahaan
Jakarta – Inayah, istri siri dari tersangka kasus korupsi pengadaan e-KTP, pengusaha Andi Agustinus alias Andi Narogong, ternyata memiliki sejumlah perusahaan yang bergerak di beberapa bidang. Hal ini diakui oleh Inayah saat menjadi saksi di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta Pusat, Senin (28/8/2017). “Ya (saya punya) PT Selaras Clorin Pratama,” ungkap Inayah. Selain itu, Inayah juga mengaku sebagai pemilik ...
Read More »Andi Narogong Dimintai Keterangan sebagai Saksi Markus Nari
Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali lakukan pemeriksaan terhadap Andi Agustinus alias Andi Narogong dalam kasus korupsi E-KTP. Andi pun kini telah berstatus sebagai tersangka. Namun, dia kini dimintai keterangan sebagai saksi untuk tersangka Markus Nari (MN). “Yang bersangkutan diperiksa sebagai saksi untuk tersangka MN,” kata Juru Bicara KPK Febri Diansyah pada Rabu (2/8/2017). Selain Andi, saksi lainnya juga ...
Read More »Adik Andi Narogong Dimintai Keterangan Terkait Keterlibatan Dalam Kasus E-KTP
Jakarta – Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan terhadap Vidi Gunawan, adik dari pengusaha yang diduga sebagai pengatur terder proyek e-KTP, Andi Agustinus alias Andi Narogong, hari ini, Senin 24 Juli 2017. Sedianya, Vidi Gunawan akan diperiksa dalam kapasitasnya sebagai saksi terkait kasus dugaan korupsi proyek pengadaan e-KTP, tahun anggaran 2011-2012, untuk tersangka Ketua DPR, Setya Novanto. “Yang bersangkutan ...
Read More »Politikus Demokrat Ini Dimintai Keterangan Terkait dengan Kasus Andi Narogong
Jakarta – Politikus Partai Demokrat, Mohammad Jafar Hafsah rampung menjalani pemeriksaan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi terkait kasus dugaan korupsi kartu tanda penduduk elektronik atau e-KTP. Jafar mengaku dicecar sejumlah pertanyaan oleh penyidik salah satunya terkait dengan tersangka Andi Agustinus alias Andi Narogong. Menurutnya tak ada pertemuan dengan pengusaha yang diduga berperan menebar uang pelicin proyek e-KTP. “Biasa ditanya kenal dan ...
Read More »