Jakarta – Mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum kembali menjalani sidang atas kasus korupsi proyek Hambalang. Seusai sidang, Anas tetap bersikeras bahwa dirinya tidak menerima uang sepeser pun dari proyek Hambalang. Bahkan Anas kembali mengungkit bahwa ia siap untuk kembali digantung di Monas jika memang terbukti dirinya telah melakukan korupsi. Perkataan tersebut mengingatkan kejadian 6 tahun yang lalu dimana ...
Read More »Tag Archives: Anas Urbaningrum
Anas Kembali Buat Pernyataan ‘Gantung di Monas’
Jakarta – Mantan Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum, pada 2012 lalu pernah membantah keterlibatannya dalam kasus korupsi proyek Hambalang. Bahkan Anas bersedia di gantung di Monas bila terbukti dirinya korupsi dalam kasus tersebut. “Satu rupiah saja Anas korupsi Hambalang, gantung Anas di Monas,” kata Anas di Kantor DPP PD di Jl Kramat Raya, Jakarta, pada 9 Maret 2012. Kini, ...
Read More »Anas Urbaningrum Ajukan PK Terhadap Putusan MA
Jakarta – Bekas Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum meminta divonis bebas lewat permohonan Peninjauan Kembali (PK). Menurut Anas ada bukti baru yang kuat dan kekhilafan hakim yang nyata untuk mengoreksi putusan terhadap dirinya. “Pertama mengabulkan permohonan PK dari pemohon dalam hal ini kami, membatalkan putusan MA Nomor 1261.K/Pidsus/2015 tertanggal 8 Juni 2015 dan mengadili kembali kemudian membebaskan pemohon PK ...
Read More »Inilah Alasan Anas Urbaningrum Batal Jadi Saksi Sidang E-KTP
Jakarta – Beralasan sakit, mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaninggrum batal menjadi saksi sidang kasus korupsi KTP-elektronik dengan terdakwa pihak swasta, Andi Agustinus alias Andi Narogong. “Sedianya kami menghadirkan tiga orang saksi, karena saksi Anas Urbaningrum izin sakit,” kata jaksa KPK Irene Putri. Sementara saksi yang hadir berasal dari Perum Percetakan Negara RI (PNRI). Ada tiga saksi yang hadir, ...
Read More »Anas Urbaningrum Tampik Tudingan Partai Demokrat Dapat Dana E-KTP
Jakarta – Mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum membantah telah menerima aliran uang korupsi proyek pengadaan e-KTP. Anas mengaku tidak ada uang dari proyek e-KTP yang mengalir untuk kebutuhan kongres Demokrat pada 2010. “Kalau dari e-KTP saya pastikan tidak ada (ke Kongres Demokrat),” kata Anas saat menjadi saksi dalam sidang perkara e-KTP dengan dua terdakwa Irman dan Sugiharto di ...
Read More »Anas Nilai SBY Berikan Perhatian Khusus Dalam Proyek E-KTP
Jakarta – Mega Proyek e-KTP rupanya mendapat perhatian khusus sewaktu Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) memimpin. Kepada para kader yang duduk di Senayan, SBY meminta mengawal proyek senilai Rp 5,9 triliun itu. “Ada arahan dari ketua dewan pembinan Demokrat, ketika itu SBY. Agar setiap kebijakan pemerintah (termasuk e-KTP) didukung Fraksi Demokrat dan fraksi-fraksi partai koalisi (pendukung pemerintahan SBY),” kata Mantan ...
Read More »Heboh, Nama SBY Mulai Muncul di Sidang Kasus Korupsi e-KTP
Jakarta – Anas Urbaningrum yang merupakan mantan ketua Fraksi Partai Demokrat mengungkapkan jika tidak secara spesifik mengetahui proyek dari e-KTP. Terlebihm hingga mengeluarkan perintah khusus untuk mengawal proyek senilai Rp 5,9 triliun tersebut. “Yang saya tahu, ini porgram atau kebijakan pemerintah untuk perbaiki administrasi nasional. (Proyek) jangka panjang,” ungkap Anas saat bersaksi untuk terdakwa mantan pejabat Kementerian Dalam Negeri Irman ...
Read More »Anas Beberkan Arahan SBY di Sidang Kasus e-KTP
Jakarta – Anas Urbaningrum selaku mantan Ketua Fraksi Partai Demokrat mengatakan, tidak ada atensi khusus Partai Demokrat selama proses pembahasan dan pengadaan kartu tanda penduduk berbasis elektronik (e-KTP). Meski demikian, Anas mengaku menerima arahan dari Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). SBY pun meminta Anas sebagai Ketua Fraksi Partai Demokrat, mendukung proyek tersebut. Ketika itu, selain sebagai ...
Read More »Anas Urbaningrum Membantah Terlibat Korupsi e-KTP
Jakarta – Kasus korupsi pengadaan e-KTP kini semakin merambat keberbagai pihak. Jaksa KPK mengungkapkan terdapat 49 persen anggaran dari kasus e-KTP dinikmati sejumlah nama-nama besar di DPR. Mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum juga ikut disebut-sebut dalam dakwaan yang disebutkan bersama dengan Muhammad Nazaruddin yakni memperoleh 11 persen atau sekitar Rp 574,2 miliar. Menanggapi hal itu, Anas membantah dengan ...
Read More »Tak Hanya Antasari, Anas Juga Desak SBY Untuk “Mengaku”
Jakarta – Anas Urbaningrum selaku Mantan Ketua Umum Dewan Pimpinam Pusat Partai Demokrat mendesak Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) untuk segera mengakui upaya kriminalisasi terhadap dirinya agar jangan sampai ada korban lainnya. “Anas Urbaningrum berharap SBY mengakui rekayasa itu dan minta maaf saja karena karma itu pasti datang,” kata Sekjen Perhimpunan Pergerakan Indonesia (PPI) Gede Pasek Suardika menirukan pesan Anas Urbaningrum ...
Read More »