Home > Ragam Berita > Nasional > Presiden PKS Yakin Kadernya Tak Terlibat Kasus e-KTP

Presiden PKS Yakin Kadernya Tak Terlibat Kasus e-KTP

Jakarta – Kasus dugaan korupsi suap proyek pengadaan Kartu Tanda Penduduk elektronik (E-KTP) terindikasi menyeret sejumlah nama pejabat dari anggota Komisi II DPR periode 2009-2014 silam.

Presiden PKS Yakin Kadernya Tak Terlibat Kasus e-KTP

Presiden PKS, Shohibul Iman

Meski begitu, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) meyakini bahwa dua anggota fraksi mereka yang ada dalam Komisi II saat itu, tidak terlibat kasus tersebut maupun menerima uang proyek pengadaan E-KTP tersebut. Hal itu sebagaimana yang telah disampaikan oleh Presiden PKS, M Sohibul Iman kepada awak media di Jakarta, kemarin.

Sohibul menjelaskan bahwa pihak PKS sendiri telah mengkonfirmasi kepada dua mantan anggota dewan yang duduk di Komisi II, GS dan AP pada periode lalu.

Baca Juga : Roy Suryo Desak KPK Ungkap 3 Gubernur Yang Diduga Terlibat Suap e-KTP

“Mereka menyatakan tidak menerima apapun dari proyek itu,” kata Sohibul.

(bimbim – www.harianindo.com)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Di Amerika Serikat, #SkipChallenge Sudah Merenggut 82 Nyawa

Di Amerika Serikat, #SkipChallenge Sudah Merenggut 82 Nyawa

Jakarta – Para orang tua dan pengajar di Tanah Air belakangan ini dihebohkan dengan maraknya ...

12465455_10205256660160520_652338149_o

Follow Kami Di Line @harianindo Friends Added

Portal Berita Indonesia

Saran dan Masukan Selalu Kami Tunggu Untuk Kami Membangun Portal Media Ini Agar Bisa Menjadi Lebih Baik Lagi. Hubungi Kami Jika Ada Saran, Keluhan atau Masukan Untuk Kami. Untuk Pemasangan Iklan Silahkan Kontak Kami di Page Pasang Iklan.

Aktual, Faktual dan Humanis