Dengan pemberitaan ini, Liverpool secara resmi telah memasuki persaingan antara klub-klub besar Eropa lainnya untuk mendapatkan tanda tangan playmaker tim Panzer tersebut. Tercatata ada Chelsea dan Arsenal yang merupakan peminat serius Draxler.
Pada pertandingan yang berakhir 2-0 untuk kemenangan Schalke 04 itu, Draxler turut bermain baguis dan mencetak gol kemenangan yang mengantarkan timnya melaju ke fase 16 besar. (Choirul Anam – www.harianindo.com)